Angie Carvalho Tampil Memukau Bawakan Never Enough

2 minggu yang lalu 3
JAKARTA - Kontestan Indonesian Idol Angie Carvalho saat tampil dalam Spektakuler Show 4 di Studio RCTI, Jakarta, Senin (17/2/2025). amp;nbsp; Angie Carvalho membuat juri dan penonton tenggelam dalam penampilannya membawakan lagu Never Enough diamp;nbsp; Spektakuler Show 4 Indonesian Idol Season XIII. amp;nbsp; Lagu yang dipopulerkan Loren Allred itu merupakan OST film The Greatest Showman yang dirilis pada 2017. Angie memamerkan kemampuan musikalitasnya dengan membangun dinamika dengan sangat baik.
Baca Seluruh Artikel