KPK Protes Kubu Hasto 2 Kali Ubah Permohonan Praperadilan

1 bulan yang lalu 2
Pasca kubu Hasto selesai membacakan petitum gugatannya, Biro hukum KPK mengaku belum menerima draft permohonan praperadilan penggugat yang baru setelah mengubah isi petitumnya.
Baca Seluruh Artikel