
Harga emas Antam mencetak rekor dengan menembus harga Rp 1, 66 juta per gram pada Senin (10/2). Kenaikan harga emas ini memberikan angin segar kepada sejumlah emiten emas pada kinerjanya yang terakhir.
Harga emas Antam mencetak rekor dengan menembus harga Rp 1, 66 juta per gram pada Senin (10/2). Kenaikan harga emas ini memberikan angin segar kepada sejumlah emiten emas pada kinerjanya yang terakhir.