CNN TV
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Jumat, 14 Feb 2025 20:27 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Badan Pengawas Tenaga Nuklir (Bapeten) menerima permohonan persetujuan evaluasi tapak milik Thorcon Power Indonesia untuk Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir yang akan dibangunnya. Evaluasi tapak berlokasi di Pulau Kelasa, Bangka Belitung, dilakukan untuk menganalisis berbagai peristiwa terhadap keselamatan instalasi nuklir tersebut.
TOPIK TERKAIT
VIDEO TERKAIT
VIDEO TERBARU
TITLE